Hakikat Mimpi

Oleh: Zulfikar Azhar (Kabid Sospem IMM FAI UAD 2022/2023)

Malam merupakan waktu manusia untuk beristirahat dan siang waktunya untuk bekerja (beraktivitas), cara mausia untuk beristirahat salah satunya dengan tidur. Menurut Arthur Guyton dalam Buku β€œAjar Fisiologi Kedokteran Edisi 9” Β tidur dapat didefinisakan sebagai suatu kondisi dibawah sadarnya seseorang dan dapat dibangunkan dengan sebuah rangsangan sensorik atau rangsangan lainnya. Continue reading “Hakikat Mimpi”

Pelatihan Da’i-da’iyah IMM FAI, Membangun Strategi Dakwah di Era Transisi Teknologi

Pimpinan Komisariat Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah Universitas Ahmad Dahlan bidang TKK (Tabligh dan Kajian Keislaman) bekerja sama dengan departemen Agama Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Agama Islam Universitas Ahmad Dahlan menyelenggarakan Pelatihan Da’i-da’iyah yang dilaksanakan padaΒ  hari Sabtu-Ahad tanggal 22-23 Oktober 2022 di Masjid Muthahhirin Nitikan. Pelatihan ini mengangkat tema β€œMembangun Strategi Dakwah di Era Transisi Β Teknologi dan Meningkatkan Budaya Literasi”. Continue reading “Pelatihan Da’i-da’iyah IMM FAI, Membangun Strategi Dakwah di Era Transisi Teknologi”